18 September 2024

Pengumuman Relokasi Bank Lestari Bali (BPR) Kantor Cabang Renon ke Kantor Cabang Sanur

Pengumuman Relokasi Bank Lestari Bali (BPR) Kantor Cabang Renon ke Kantor Cabang Sanur

Nasabah Bank Lestari Bali Yang Terhormat,

Untuk mendorong pemanfaatan transaksi digital, sesuai dengan Rencana Bisnis Bank 2024 dan sesuai surat persetujuan dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dengan Nomor: S-207/KO.181/2024, dapat kami informasikan bahwa seluruh operasional Kantor Cabang Renon akan direlokasi ke Kantor Cabang Sanur efektif per tanggal 1 Oktober 2024.

 

-Kantor Cabang Sanur-
Alamat : Jalan Bypass Ngurah Rai No.101X, Sanur Kauh, Denpasar Selatan, Kota Denpasar, Bali

 

Seluruh nasabah tetap dapat melakukan transaksi melalui channel digital kami (LestariMobile dan LestariNet) atau mengunjungi kantor cabang terdekat lainnya. Informasi lebih lanjut, Tanya Lestari 081999684000.

 

Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih

 

TTD,
Manajemen Bank Lestari Bali (BPR)


BERITA LAINNYA

Pengumuman Relokasi Bank Lestari Bali (BPR) Kantor Cabang Renon ke Kantor Cabang Sanur

Dukung Atlet Muda Bali Berprestasi, Bank Lestari Bali (BPR) Berikan Dukungan pada Kontingen Atlet POMNAS 2022

Atlet, menjadi salah satu aset negara yang harus terus didukung karena jasanya yang dapat mengharumkan nama bangsa dan juga daerah asalnya. Tidak heran, setiap tahunnya selalu ada ajang-ajang... Selengkapnya

Pengumuman Relokasi Bank Lestari Bali (BPR) Kantor Cabang Renon ke Kantor Cabang Sanur

Turut Melaksanakan Pelayanan Umat, Bank Lestari Bali (BPR) Berikan Dukungan pada Upacara Manusa Yadnya yang Diinisiasi PHDI

Upacara Manusa Yadnya dalam kepercayaan agama Hindu adalah korban suci yang tujuan dilakukannya untuk memelihara kehidupan manusia dan membersihkan manusia lahir batin. Meskipun upacara ini wajib... Selengkapnya

Pengumuman Relokasi Bank Lestari Bali (BPR) Kantor Cabang Renon ke Kantor Cabang Sanur

Cari Resto Enak di Denpasar dan Badung? Ini 5 Rekomendasi Resto ala LestariDiskon

Sedang berlibur di Bali, tapi bingung mau makan di mana? Atau untuk Anda yang sudah tinggal di Bali tapi masih bingung cari resto yang enak untuk makan bersama teman atau keluarga? Tidak perlu... Selengkapnya